Tuesday, November 20, 2012

MAIN BATTLE TANK (MBT) APA YANG PALING SANGAR DI DUNIA?

TANK adalah kendaraan lapis baja, yang bergerak menggunakan roda tapak (stopless rail). Tank merupakan senjata paling tangguh dan serba-bisa di semua medan perang modern, dikarenakan kemampuannya untuk menghancurkan segala target sasaran di darat ditambah lagi dengan efek gentarnya (shock value) yang hebat terhadap infanteri. 

Ciri utama Main battle tank (MBT), adalah pelindung lapisan baja special yang tebal dan berat, senjatanya berupa meriam besar (> 100mm), serta mobilitas yang tinggi dengan kecepatan tinggi di segala medan.


Berikut beberapa MBT sangar & tercanggih di dunia pada saat ini:



1.    LEOPARD 2. 
Leopard 2 in action.
Tank ini buatan GERMANY, dengan spesifikasi sbb:

Meriam: 120 mm Rheinmetall L55
Kecepatan: 72 km/h
Jarak Jelajah:
550km 
Tenaga Mesin: 1500 hp
Berat: 62.3 ton
Panjang x Lebar: 9.97m x 3.75m



2.    M1 ABRAMS.

M1 Abrams in action.
Tank ini buatan USA, dengan spesifikasi sbb:

Meriam: 120 mm  L44 M256 smoothbore
Kecepatan: 68 km/h
Jarak Jelajah:
425 km 
Tenaga Mesin: 1500 hp
Berat: 68 ton
Panjang x Lebar: 9.77 m x 3.66 m




3.    T-90. 
T-90 in action.
Tank ini buatan RUSIA, dengan spesifikasi sbb:

Meriam: 125 mm  smoothbore gun with ATGM
Kecepatan: 55~64 km/h
Jarak Jelajah:
550~650 km 
Tenaga Mesin: 1250 hp
Berat: 53 ton
Panjang x Lebar: 9.63 m x 3.78 m





4.    AMX-56 LECLERC. 
AMX-56 Leclerc in action.
Tank ini buatan PERANCIS, dengan spesifikasi sbb:

Meriam: 120 mm 
Kecepatan: 72 km/h
Jarak Jelajah:
550~650 km 
Tenaga Mesin: 1500 hp
Berat: 54.5 ton
Panjang x Lebar: 9.87 m x 3.71 m




5.    TYPE 10. 
Type 10 in action.
Tank ini buatan JEPANG, dengan spesifikasi sbb:

Meriam: 120 mm  L44 smoothbore
Kecepatan: 70 km/h
Jarak Jelajah:
N/A km 
Tenaga Mesin: 1200 hp
Berat: 44 ton
Panjang x Lebar: 9.42 m x 3.22 m




Black Panther in action.
 6.  K2 BLACK PANTHER. 
Tank ini buatan KOREA SELATAN, dengan spesifikasi sbb:

Meriam: 120 mm  55 caliber smoothbore
Kecepatan: 70 km/h
Jarak Jelajah:
450 km 
Tenaga Mesin: 1500 hp
Berat: 55 ton
Panjang x Lebar: 10 m x 3.6 m
   



7.  CHALLENGER 2. 
Challenger in action.
Tank ini buatan INGGRIS, dengan spesifikasi sbb:

Meriam: 120 mm  L30A1
Kecepatan: 55~64 km/h
Jarak Jelajah:
450 km 
Tenaga Mesin: 1200 hp
Berat: 62.5 ton
Panjang x Lebar: 8.3 m x 3.5 m
 



La Anthrax - A